Kita akan terus bergerak
karena bergerak adalah satu-satunya cara menghadapi kekuasaan yang bebal.
Bukankah sejarah selalu berulang bahwa ketidakadilan dilumpuhkan oleh kekuatan gerakan?.
Siapkan energi, satukan tekad, rapatkan barisan!! Kita akan terus bergerak hingga penguasa tiran tunduk dan menyerah, tentunya itu bukan hal mudah. Oleh sebab itu, kekuatan yang sedang kita bangun pada saatnya nanti akan menjadi masif dan bersiaplah untuk MENANG.
Kemenangan kebenaran, kemenangan keadilan dan kemenangan kemanusiaan.
Rakyat bersatu tak bisa dikalahkan!!!
No comments:
Post a Comment